PSN Menimbulkan Konflik Sosial Dan Pelanggaran HAM: Pembangunan PIK 2 Harus Dihentikan

Info Massa – Kamis, 7 November 2024 lalu terjadi peristiwa kerusuhan di Teluknaga, Kabupaten Tangerang. Kericuhan tersebut, berawal dari insiden kecelakaan truk tanah yang melindas kaki seorang anak. Truk tanah yang terlibat dalam kecelakaan itu sendiri, merupakan kendaraan proyek pembangunan Pantai Indah Kapuk (PIK) 2, yang oleh Jokowi pada 18 Maret 2024 lalu dinyatakan sebagai […]

Baca Selanjutnya

Mendikdasmen Sebutkan Sejumlah Program Dihadapan Komisi X DPR

Info Massa – Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu’ti menyebutkan berbagai program unggulan dalam rapat kerja perdana bersama Komisi X Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia (RI) Sejumlah program yang dipaparkan Kemendikdasmen merupakan semangat dan slogan besar, yaitu mencerdaskan dan memajukan bangsa. “Ini kami ambil dari tujuan negara yang termaktub dalam UUD 1945 dan […]

Baca Selanjutnya

Ketika Natalius Pigai Matok Anggaran Kementerian HAM 20 Triliun

Info Massa – Publik terus dihebohkan oleh sejumlah sikap Kabinet Merah Putih yang baru saja dilantik beberapa hari ke belakang. Tak terlewat kelakar Menteri Hak Asasi Manusia (HAM) Natalius Pigai yang menyebut anggaran Kementeriannya mesti dinaikkan ke angka Rp. 20 Triliun. Aksi Pigai yang tidak terima lantaran menganggap anggaran kementeriannya kecil, justru tidak mendapat simpati […]

Baca Selanjutnya

DPR Rampungkan Susunan Komposisi Ketua dan Wakil Komisi

Info Massa – Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) telah menggelar Rapat Paripurna menentukan Alat Kelengkapan Dewan (AKD) yang terdiri dari 13 komisi dan 7 badan dengan komposisi pimpinan komisi yang terdiri dari 20 ketua dan 80 wakil ketua. Ketua DPR RI Puan Maharani sebelumnya menyebutkan sudah disetujui bahwa terdapat 44-45 orang dalam setiap komisi. Namun demikian, […]

Baca Selanjutnya

Yusril Klarifikasi Pernyataan Tragedi 98 Bukan Pelanggaran HAM Berat

Info Massa – Menteri Koordinator Bidang Hukum dan Hak Asasi Manusia Yusril Ihza Mahendra mendadak langsung mengklarifikasi pernyataannya soal Tregadi 98 bukan merupakan pelanggran HAM berat. Dalam pernyataannya kali ini, Yusril mengembalikan keputusan tingkat Pelanggaran HAM saat reformasi 98 kepada Komnas HAM. Ia pun mengelak bahwa pertanyaan apakah Peristiwa 98 masuk pelanggaran HAM berat diserap […]

Baca Selanjutnya