Hari Raya Nyepi, Kemenkum HAM Beri Remisi 1466 Narapidana Dan 3 Dibebaskan

Infomassa – Hari Raya Nyepi 2023 Tahun Baru Saka 1945 membawa berkah bagi narapidana beragama Hindu. Setidaknya dari 2.062 narapidana Hindu yang tersebar di seluruh Indonesia, 1.466 orang di antaranya memperoleh Remisi Khusus (RK). Tiga di antaranya langsung bebas. Koordinator Humas dan Protokol Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjenpas), Rika Aprianti merinci sebanyak 1.463 narapidana memperoleh RK […]

Baca Selanjutnya

Amanat KSB Minta OJK dan BEI Tolak IPO Amman Mineral

Infomassa – Ratusan massa yang tergabung dalam aliansi masyarakat anti mafia tambang Kabupaten Sumbawa Barat (Amanat KSB) menggeruduk kantor otoritas jasa keuangan (OJK) di kawasan Sawah Besar, Jakarta Pusat dan Kantor Bursa Efek Indonesia. Ketua Amanat KSB, Ery Satriawan menegaskan aksi unjuk rasa ini merupakan bentuk penolakan keras terhadap permohonan Initial Public Offering (IPO) PT […]

Baca Selanjutnya

Bawaslu RI nyatakan KPU RI Bersalah, Ini kata Partai Prima

Infomassa – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Rakyat Adil Makmur (PRIMA) telah menerima salinan putusan Bawaslu RI Nomor : 001/LP/ADM.PL/BWSL/00.00/III/2023. Dalam putusan itu, Bawaslu RI menyatakan bahwa KPU RI terbukti secara sah dan meyakinkan melakukan pelanggaran administratif pemilu yang mencederai hak politik dan hak konstitusional Partai PRIMA. Dominggus Oktavianus, Sekretaris Jenderal DPP Partai PRIMA menyatakan […]

Baca Selanjutnya

Polresta Bandara Soekarno-Hatta Tangkap Pelaku Pencurian dengan Ancaman Kekerasan

Info Massa – Terjadi tindak pencurian dan ancaman di sekitar terminal 3 bandara Soekarno Hatta pada hari Minggu 5 Maret 2023 sekitar jam 21.00 WIB pada saat piket Reskrim melaksanakan observasi. Polresta Bandara Soekarno Hatta mengamankan 3 orang tersangka yang berinisial ff usia 20 tahun status mahasiswa. Selanjutnya Ik usia 22 tahun status pelajar dan […]

Baca Selanjutnya

Thrifting Dilarang, Adian: Siapa Membunuh UMKM ?

Oleh : Adian Napitupulu Infomassa – Jujur saja, saya salah satu penggemar barang bekas, tidak hanya pakaian bekas tapi juga bahan bangunan bekas, furniture bekas hingga marmer, tegel bahkan genteng bekas, bahkan saya membangun desa wisata dan rumah berlantai marmer, pagar stainless, besi WF dari bekas bongkaran rumah dan gudang. Bagi saya membeli bahan bangunan […]

Baca Selanjutnya