Pemkot Tangerang Ngobrol Pintar Bareng Insan Pers Bahas RPJPD

Info Massa – Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Membangun komunikasi serta ruang kolaborasi dengan insan pers, dengan rutinitas Ngobrol Pintar Bareng Insan Pers atau Ngopi, yang digelar di Ruang Al Amanah, Lantai 5, Puspem Kota Tangerang, Jumat (18/10/24). Pj Wali Kota Tangerang Dr. Nurdin mengatakan, kegiatan ini sebagai budaya rutin […]

Baca Selanjutnya

Kawal Pilkada, Bawaslu Kota Tangerang Libatkan Media dan Masyarakat

Info Massa – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Tangerang berharap insan pers selalu menjadi perpanjangan tangan kepada publik atas kinerjanya mengawal tahapan pilkada serentak 2024. Pernyataan tersebut disampaikan langsung oleh Ketua Bawaslu Kota Tangerang, Komarulloh, dihadapan puluhan pewarta yang tergabung dalam Himpunan Wartawan Tangerang (Hiwata) dalam diskusi bertajuk ‘Partisipasi Peran Media Dalam Pemilihan Wali Kota […]

Baca Selanjutnya