DPRD Kab. Tangerang Sebut Tiga Perusahaan Inkonsisten Gunakan Ijin
Kab. Tangerang – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tangerang menyebutkan ada tiga perusahaan swasta yang terindikasi tidak konsisten dalam menggunakan ijin lokasi untuk melakukan aktivitas komersil. Wakil Ketua DPRD Kabupaten Tangerang Aditya Wijaya mengatakan, pihaknya telah menemukan bentuk penyimpangan. Dimana, kata dia, ijin lokasi yang sudah dikantongi oleh pemerintah daerah nampak tidak sesuai dengan […]
Baca Selanjutnya