Rocky Ramadani

Pengcab ESI Kuansing Gelar Seleksi Tournamen Mobile Legend

Kuansing – Setelah resmi terdaftar di KONI Kuansing beberapa waktu lalu, pengurus cabang Esport Indonesia Kuansing langsung tancap gas dengan gelar seleksi divisi Mobile Legend (ML). “Seleksi divisi Mobile Legend dimulai hari ini, Kamis 12 hingga 14 Agustus 2021 yang digelar secara online dan offline,” kata Ketua ESI Kuansing, Rocki Ramadani, kepada Infomassa.com, Kamis 12 […]

Baca Selanjutnya