Polsek Kuantan Mudik Rutin Berikan Paket Sembako Ke Masyarakat

Kegiatan rutin Polsek Kuantan Mudik dengan tema; ‘Juma’at Barokah’ menyasar ke lapisan masyarakat bawah dan lanjut usia. Kali ini bersama Karang Taruna Kabupaten Kuansing, Karang Taruna Kecamatan Gunung Toar, Kepala Desa Siberobah dan Pemdes Muara Tombang memberikan bantuan langsung ke masyarakat. Kapolsek Kuantan Mudik, AKP Ferry M Fadillah mengatakan kegiatan Jum’at Barokah adalah wujud dari […]

Baca Selanjutnya