Kemensos Minta Psikososial Masyarakat Terpapar Covid-19 Diperkuat Melalui LDP

JAKARTA – Kementerian Sosial (Kemensos) melalui Direktorat Jenderal (Dirjen) Perlindungan dan Jaminan Sosial menekankan pentingnya Layanan Dukungan Psikososial (LDP) untuk menguatkan mental masyarakat yang terpapar Covid-19. Sunarti, Direktur Perlindungan Sosial Korban Bencana Sosial mengungkapkan bahwa di masa pandemi Covid-19 ini, keluarga menjadi subyek paling terdampak. “Pandemi sangat mempengaruhi keberadaan keluarga, baik keluarga inti maupun keluarga […]

Baca Selanjutnya

DPRD Dilibatkan Bongkar Saldo PKH-BPNT Kosong Di Batuceper Tangerang

Tangerang – Law Firm Darwin Silaban SH dan Partners terpaksa melibatkan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tangerang untuk membongkar kasus saldo kosong Program Keluarga Harapan (PKH) – Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) di Keluarahan Batusari, Kecamatan Batuceper, Kota Tangerang. DPRD, oleh Kantor Hukum Darwin Cs telah dikirimi surat aduan kasus PKH-BPNT dan permohonan untuk […]

Baca Selanjutnya

Saldo PKH-BPNT Kosong, Indikasi Penyebab Dari BNI Tangerang Dibantah KPM Batuceper

Tangerang – Bank Nasional Indonesia (BNI) cabang Kota Tangerang mengungkap indikasi penyebab saldo kosong pada Program Keluarga Harapan (PKH) dan Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) milik Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Kelurahan Batusari, Kecamatan Batuceper, Kota Tangerang. Bagian pemasaran BNI Kota Tangerang, Muhaimin, menerangkan bahwa terdapat tiga indikasi yang menyebabkan saldo PKH-BPNT Kosong. Menurutnya, kejanggalan […]

Baca Selanjutnya

Aneh, Saldo PKH-BPNT Warga Batuceper Tangerang Kosong 4 Tahun

Tangerang – Nasib naas menimpa Sukilah dan Ita Puspitasari, warga kelurahan Batusari, Kecamatan Batuceper, Kota Tangerang, yang sejak 4 tahun terdaftar sebagai Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Program Keluarga Harapan (PKH) dan Bantuan pangan Non Tunai (BPNT) namun tidak pernah mendapatkannya. Mulanya, ia berdua didatangi oleh petugas Pekerja Sosial Mandiri (PSM) kelurahan Batusari dan dimintai Kartu […]

Baca Selanjutnya