Ini Sederet Fasilitas Pelayanan Kesehatan Masyarakat Kota Tangerang

Info Massa – Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) telah menyajikan sejumlah fasilitas pelayanan kesehatan untuk masyarakat. Berbagai fasilitas pelayanan kesehatan pun mulai dari posyandu, puskesmas, hingga rumah sakit telah tersedia di Kota Tangerang. Kepala Dinas Kesehatan, dr. Dini Anggraeni mengatakan bahwa Pemkot Tangerang terus berkomitmen memastikan kesehatan masyarakatnya dengan berbagai fasilitas pelayanan […]

Baca Selanjutnya

TPA Rawa Kucing Kebakaran, SEMMI Usut Lebih Jauh

Info Massa – Tempat Pembuangan Akhir (TPA) sampah Rawa Kucing mengalami kebakaran hebat pada Rabu, 6 September 2023 sekitar pukul 15.30wib. Menurut keterangan saksi mata, Agung, menyebut asal mula api terjadi dari titik timbunan sampah yang menggunung tinggi. Kemudian dalam sekejap terjadi ketebalan asap di atas gundukan sampah disambut dengan keluarnya api yang begitu besar […]

Baca Selanjutnya

PIM Tuntut Pemkot Tangerang Percepat Realisasi Perwal Atas Perda 5/2020

Info Massa – Poros Intelektual Muda (PIM) menanggapi persoalan apresiasi Wali Kota Tangerang Arief R. Wismansyah terhadap sejumlah Perda, salah satunya santunan kematian bagi penduduk miskin. JuruĀ  bicara PIM, Ervin Suryono, mengatakan bahwa apresiasi Arief R. wismansyah terhadap Perda oleh DPRD hanya sebuah Lip Service, tidak selaras dengan yang dilakukan Pemkot Tangerang. Salah satunya, terang […]

Baca Selanjutnya

Trantib Kecamatan Karawaci Tertibkan PKL di Gerendeng

Info Massa – Personil Trantib dibawah naungan Kecamatan Karawaci menertibkan Pedagang Kaki Lima (PKL) di Jalan Berhias, Kelurahan Pasar Baru dan Jalan L Dadang Suprapto, Kelurahan Gerendeng yang masih nekat berjualan di bahu jalan dan trotoar, Rabu (23/8/23). Petugas melakukan pemantauan dan penyisiran di lokasi dan menemukan beberapa pedagang kaki lima yang menggelar dagangannnya di […]

Baca Selanjutnya

Pemkot Tangerang Besarkan Anggaran Pendidikan dan Kesehatan

Info Massa – Perjalanan penetapan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Perubahan APBD Tahun Anggaran 2023 memasuki tahap baru di tingkat DPRD Kota Tangerang. Dalam acara rapat paripurna DPRD, wali Kota Tangerang, Arief Wismansyah menyampaikan penjelasan atas Raperda Perubahan APBD tahun anggaran 2023 di hadapan jajaran DPRD Kota Tangerang. Arief memaparkan, secara garis besar komposisi Raperda […]

Baca Selanjutnya