POSPERA Banten Desak APH Usut Tuntas Dana KEJAR Sekolah Paket Di Kota Tangerang

Kota Tangerang – LBH Posko Perjuangan Rakyat (Pospera) Banten mendesak aparat penegak hukum (APH) untuk mengusut tuntas aliran dana Kelompok Belajar (Kejar) Paket A, B dan C di kota Tangerang tahun 2015 sampai 2021. Direktur Eksekutif LBH Pospera Banten, Septian Prasetyo, menerangkan bahwa selama ini terdapat kucuran dana yang mengalir dari Pemerintah Pusat dan Daerah […]

Baca Selanjutnya

Bukan Wali Kota, Ini Perwakilan Pemkot Tangerang Yang Sambangi 11 Titik Banjir

Kota Tangerang – Hujan deras yang mengguyur Kota Tangerang pada Rabu dini hari 11 Mei 2022 membuat genangan air bahkan banjir dalam seketika di 11 titik. Wakil Wali Kota dan sejumlah dinas terkait terjun langsung ke lokasi mengatasi persoalan tersebut. Wakil Wali Kota Tangerang Sachrudin didampingi Kepala Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang (PUPR) Ruta Ireng […]

Baca Selanjutnya

Arief Sebut Titik Banjir Di Kota Tangerang Kewenangan Pusat Dan Provinsi

Kota Tangerang – Wali Kota Tangerang Arief R. Wismansyah melakukan sejumlah evaluasi usai libur Idul Fitri 1443 Hijriah. Di antaranya soal genangan air dan banjir di penghujung bulan Ramadhan dan hari raya lebaran. Namun demikian, Arief menyebutkan kondisi genangan air dan banjir tersebut bukan dalam wilayah kewenangannya. “Sebagian besar terjadi di titik yang menjadi kewenangan […]

Baca Selanjutnya

Kalimat Minal Aidin Wal Faidzin Dan Tradisi Halal Bihalal Cuma Ada Di Indonesia, Ini Sosok Yang Mempopulerkannya

Ragam Massa – Bagi umat Islam, khususnya di tanah Nusantara, dua kalimat populer menginjak berakhirnya bulan Ramadan dalam perhitungan kalender Hijriyah, yakni Minal Aidin Wal Faidzin dan Halal bi Halal, sangatlah familiar di telinga mereka. Setiap umat Islam menginjak Syawal atau lebih dikenal Lebaran, dipastikan akan menyampaikan dua kalimat tersebut. Baik melalui pesan di media […]

Baca Selanjutnya

Rumah Muda Indonesia Dan FACTA Gelar Sanlat Kids Di Tangerang

Kota Tangerang – Rumah Muda Indonesia bersama Komunitas Forum Anak Ciledug Tangerang ( FACTA ) menggelar kegiatan Pesantren Kilat Kids Ramadhan 2022 (SANLAT KIDS). Kegiatan yang berlangsung pada 22 – 24 April 2022 ini mengusung tema ‘Anak Shaleh, Kebanggaan Ayah Bunda’. Ketua Umum Rumah Muda Indonesia, Iman, mengungkapkan bahwa kegiatan ini merupakan agenda tahunan dalam […]

Baca Selanjutnya